System Development Life Cycle (SDLC)

 

System Development Life Cycle (SDLC) merupakan siklus perancangan piranti perangkat lunak yang yang berfungsi untuk menggambarkan tahapan dalam merancang sebuah sistem. Proses SDLC yang telah dilakukan dalam pembuatan blog ini adalah sebagai berikut.

a.) Pemodelan     : Tahapan ini dilakukan dengan membangun elemen pada sistem.

b.) Analisis          : Dilakukan penganalisaan.

c.) Desain            : Dilakukan pendesainan representasi interface.

d.) Pengujan        : Dilakukan pengujian untuk mengetahui kemungkinan terjadinya masalah.

e.) Pemeliharaan : Dilakukan setelah dipergunakan dan jika terjadi kesalahan di dalamnya.

Komentar